Tersenyumlah

Hidup ini susah
Setiap ku merenungi banyak cobaan yang aku hadapi

Sunggu. . .
Sampai kapan aku harus begini
Mengubah nasib itu gampang kata orang

Tapi. . .
Bagiku sangatlah,tidak mungkin
Kesusahan ku berawal dari mereka
Dan ku percaya,Tuhan pasti
Mengubahnya,suatu saat nanti

Berterimah kasih,t’lah apa yang kita sudah miliki
Walaupun susah,
Tetapi tetaplah,tersenyum
Tersenyumlah menghadapi dunia ini

Tinggalkan komentar

Rancang situs seperti ini dengan WordPress.com
Mulai