-
Rindu Diantara Hujan
Tetes demi tetes air langit membasuh wajahkuMembasahi tanah yang telah keringBulir itu terpecah saat membentur bumiSetiap tetesnya mengandung rindu yang terpendam Tak dapat ku cegah segala rasa rindu yang kian mendesakIngin segera kucurahkan atau sekedar ku ucapMataku menerawang pada masa laluku Dimana aku dengan tanpa segan melompat pada punggung tegapmuDimana aku dengan lantang meminta mainanatau…
-
Ayah Segalanya Untukku
Ayah…Beribu kata telah kau ucapkanBeribu cinta tlah kau berikanBeribu kasih tlah kau berikanHanya untuk anak mu Ayah…Kau ajarkan ku tentang kebaikanKau tunjukanku tentang arti cintaKau jelaskanku tentang makna kehidupanDan kau mendidikku dengan sungguh kasih sayang Ayah…Betapa mulianya hati muKau korbankan segalanya demi anak muKau banting tulang hanya untuk anak mu Kini ku berjanji tuk semua…
-
Pangeran Terlupa
Tak berkuda putihTak memaki mahkotaBerpeluh keringat Diseka oleh tangan lusuhBerhari tak kenal waktuMenutup kalut yang berlabuh Walau terus menusuk kalbuMenangis aku dibuatnyaMembanting tulangdemi kekokohan Melupa akan teriknya suryaBerjuang tak pantang lelahDia itu pangeran Pangeran terlupaTak disadari tempatnyaDia memang tak berkudaTapi jiwanya sungguh perkasa Beribu Cinta untukmu ayahYang tegak walau berbadaiMenoreh senyum walau terluka Jangan menyela…
-
Setiap Bulan Beranjak Tua
Padahal masih jam duaBantal sudah mengaum keras tiada hentiHingga tubuhnya terbebas dari penjara mimpiBangkit dengan sayap baru tak teriring keletihanMemanggil, memulihkan mata bunda Sampai bangkit pulaDua-duanya merelakan ranjang sendirianKendatipun ada sisa rindu yang pesonaDisiapkannya pangan-pangan seikhlas bunda dari kediaman Bergegas kaki ia kemudianBersama kanca yang bermusafir dalam satu bahteraKadang tertatih-tatih menyendiriMenyongsong sepi, melawan pastiJikalau lambat…
-
Penuntun Jiwaku
AyahKau adalah yang terbaikYang selalu bicara apa adanyaSalah ya salahKeterbukaanmu lebih dari sekedar ayahAku yang terlahir dari tulang rusukmuMenjelma dewasa kini Belajar dari sikap muKetegasanmuDan luka-luka nan berbekas jadiDisiplin ku pada waktuKau yang beri tahu aku Betapa waktu itu pentingBakwa hukuman untuk orang yang salah itu juga pentingJauh darimu aku belajar mandiri ayahDengan slalu mengingat…
-
Yang Berjiwa Tegar
BagikuEngkau penawar sesal di arena luasMemberi dengan cintaHidup untuk kamiBerjuang untuk keluarga Selalu terpatri dalam hatiPerjuanganmu yang penuh artiBangga diri ini dititipkan padamu ayahSenyummu di hadapan kamiMerubah segala payah Terimakasih ayahAkan ku jaga kebanggaanmu padakuHingga tiba saat anakmu tumbuh dewasaEngkau berbesar hati melepasnyaMenjadi bagian dari diri yang lain
-
Hilang Piluku
Seandainya…Matahari itu adalah rasa intimku dengan ayahAku tak tahu bagaimana menghadirkan kembali matahari itu Satu-satunya matahari yang terbit kemarintelah ditelan garhana berkepanjanganApakah ini cemburu? Entahlah,, aku tak tahu….Aku hanya merasakan rasa memilikiku terusik oleh seseorangyang seharusnya tak boleh mengganggu keintimanku dengan ayah Tapi,, aku tak bisa mencegahnyaSorot langkahnya begitu yakin untuk mengambil ayah dari pelukanku….Jika…
-
Kerinduan
Ayah di mana engkau beradaDi sini aku merindukan muMengiginkan untuk bertemuMerindukan akan belaian mu Kasih sayang mu selalu ku rindukanEngkau selalu hadir dalam mimpi kuMimpi yang begitu nyata bagikuMengiginkan engkau untuk kembali Aku selalu mengharapkan engkau hadirMenemani aku setiap hariMenemani masa pertumbuhan ku Untuk tumbuh menjadi besarTampa engkau di sisikuTampa engkau yang menemani Hari-hari ku
-
Aku akan menjaganya sesetia bintang pada langit
Adikku adalah hidupkuKarena alasanku bertahan adalah dirinyaDirinyalah cahaya yang bisa kulihat di hitamnya hidup yang kuhirupDirinyalah yang bisa kutatap Aku tiada ingin kehilangannyaTiada ingin berpisah dengannyaKarena dia adalah nyawa keduaSetelah aku mati duluMati karena di bunuh oleh kejamnya takdir. Adikku adalah harapankuAku sudah menjadi hitam arangYang kupunya sekarang hanya sakit di sudut hatiAku ingin hidupnya…
-
Terima Kasih Tuhan
Terima kasih tuhanUntuk adik yang kau beriAku sangat teramat bahagiaBahagia karena memiliki seorang adik. Terima kasih tuhanUntuk adik yang kau beriSetiap hari bisa kulihat tawa di wajah lugunyaSetiap hari bisa kudengar ia memanggilku “kakak”Aku sangat bahagia. Terima kasih tuhanUntuk adik yang kau beriHari hariku penuh dengan kebersamaanKebersamaan yang buatku sadar betapa kau mencintaiku Dengan mengirimkan…
